Sunrise Seven, tool wajib buat pemula V (FINAL)

Setelah kita bahas bagian More Adjusting Options, sekarang saatnya membahas bagianterakhir yang biasa ane lakukan dalam Sunrise Sven yaitu Explorer and Start Menu. Seperti biasa, Langsung aja.

SUNRISE SEVEN, EXPLORER AND START MENU

Penampakan :

 

Setting yang biasa ane lakukan disini :

1. Mengganti tombol start dengan memilih salah satu dari yang tersedia kemudian klik apply. Ane biasa pake yang terakhir ( paling bawah sekali).

Continue reading

Sunrise Seven, tool wajib buat pemula IV

Setelah kita bahas bagian Security Settings, sekarang saatnya membahas bagian More Adjusting Options. Langsung aja.

SUNRISE SEVEN, MORE ADJUSTING OPTIONS

Penampakan :

 

BErikut beberapa pngaturan yang sering ane lakukan disini :

1. Select Logon UI Background, untuk mengubah tampilan log on windows tapi dengan tampilan yang sudah disediakan oleh Sunrise Seven.(dibutuhkan konksi internet).

2. Change Log On UI Background, untuk mengubah tampilan log on windows dengan gambar terserah kamu asal gambarnya telah tersedia didalam komputer.

3. Turn on the total transparency for bordering windows, untuk membuat windows tampak seperti kaca . Karena akan hilang semua efek warna. Yang ada hanyalah efek glossy ( kaca). Jangan centang ini jika VGA belum terinstal.

4. Turn On Dream Scene feature, berfungsi untuk membuat video sebagai background dekstop. Continue reading

Sunrise Seven, tool wajib buat pemula III

Setelah kita bahas bagian Performance, sekarang saatnya membahas bagian security setting. Langsung aja.

SUNRISE SEVEN, SECURITY SETTINGS

Penampakan :

Penjelasan singkat :

Blocking The Access, untuk memblok atau mematikan fungsi akses. Disini tersedia beberapa macam akses yang bisa dimatikan. Akses akan dimatikan jika dicentang.

Continue reading

Sunrise Seven, tool wajib buat pemula II

Setelah mengenal pengaturan Quick Adjustment Sunrise Seven pada artikel sebelumnya, sekarang akan dibahas pengaturan lanjutan yaitu bagian Performance. Langsung aja ya bro and sis.

SUNRISE SEVEN, PERFORMANCE

Penampakan :

 

Penjelasan singkat :

Performance merupakan bagian pengaturan umum di windows yang memberi perubahan pada kecepatan dan efisiensi windows dalam bekerja. Beberapa setting yang sering ane lakukan disini :

Pada bagian The Times To Reaction (mengatur kecepatan respon windows terhadap perintah yang dilakukan) di bagian bawah, geser semua slider ke kiri sehingga nilainya menjadi NOL ms.

Keterangan : Continue reading

Sunrise Seven, tool wajib buat pemula

Setelah instalasi windows 7 baik itu 32-bit maupun 64-bit, pastikan kamu juga memasang tool Sunrise Seven untuk pengaturan di beberapa bagian penting untuk mengaturperforma komputer. Langsung aja.

SUNRISE SEVEN

Penampakan :

Penjelasan singkat :

Quick Adjusment merupakan bagian pengaturan umum di explorer windows. Beberapa setting yang sering ane lakukan disini :

1. Mengecilkan taskbar ( Klik Small Icons pada bagian Icons Size di pojok kanan bawah)

2. Membuang suffik “shortcut” di dekstop, centang “Remove Shortcut suffix for new shortcuts pada bagian Additional settings.

3. Membuang tanda panah pada semua icon di dekstop, centang Remove te arrows from sortcut icons pada bagian additional settings.

4. Mematikan Autoplay untuk mencegah script2 jahat dari removable media, Continue reading

Tips Trik : Menambahkan item pada context menu SendTo WIndows

Selamat pagi teman – teman IHSC. UDah pada sarapan semua? Semoga kegiatannya hari ini pada lancar dan sukses selalu.

Tanpa berpanjang lebar lagi, kali ini IHSC mencoba sharing tentang cara menambahan context menu Sendto pada windows.

Semakin canggih teknologi, kita semakin mencari hal-hal raktis dan mudah. BEgitu juga pada explorer windows yang menyediakan context menu Sendto sehingga kita tidak perlu lagi mengcopy dan paste secara manual. tinggal klik kanan pada sebuah file lalu pilih Sendto, maka muncullah berbagai detinasi untuk menempatkan file tersebut. Seperti gambar dibawah :

0020.sendto

Tapi bagaimana jika destinasi yang kita inginkan tidak terdaftar pada menu sendto? SImak caranya Continue reading